kata nerves tentu tidak asing lagi, yaitu grogi saat menghadapi sesuatu karena pengaruh orang lain yang ada disekitar anda, nerves biasanya dipengaruhi karena kurang percaya diri, pemalu, gugup, takut . nerves muncul pada saat anda mulai jadi publik figur. contoh saat dalam sebuah pertandingan, baik lomba nyanyi, nembak, tari, dll. anda dipanggil untuk tampil kedepan menjadi pusat tontonan. sebelum anda maju mungkin belum muncul rasa grogi atau nerves.
perasaan nerves ini sangatlah mempengaruhi aktifitas anda, mereka yang sudah menjadi juara orang orang terpilih adalah mereka yang mampu mengatasi perasaan tersebut. saat andaini. harus kosentrasi pada apa yang anda targetkan, bila menyanyi anda kosentrasi terhadap nada dan notasi, saat anda menembak anda harus kosentrasi terhadap sasaran dan bidikan. namun apa yang akan terjadi jika karena nerves kosentrasi anda terganggu, maka yang harusnya anda berhasil menjadi tidak berhasil karena grogi dan gugup.
pintar dan hebat tidak menjamin anda berhasil kalau tidak bisa mengatasi nerves. cointoh lagi seorang yang pandai menembak saat latihan nilainya masuk di angka 10, belum tentu saat mengikuti pertandingan bisa mendapat nilai 10 jika tidak bisa mengatasi nerves. karena saat latihan mereka bisa kosentrasi karena tidak ada yang menganggu pikiranya.
oleh karena itu disini penulis akan mengupas sedikit tentang cara mengatasi nerves saat pertandingan.
1. rilek, rilekan seluruh badan ,gerakan jari tangan, jari kaki, dan leher. lakukan sedikit pemanasan fisik.
2. atur nafas pelan namun panjang.
3. bayangkan tentang hal yang menyenangkan.
4. buat imajinasimu berkembang dengan menjadikan dirimu seperti super hero kesayanganmu.
5. abaikan setiap perkataan, omongan para penonton dengan menganggap mereka cuma patung dan suara radio.
6. fokus terhadap apa yang anda lakukan saat ini.
selamat mengerjakan.
Sabtu, 26 September 2015
cara mengatasi nerves saat pertandingan
Artikel Terkait
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
thanks for comment
EmoticonEmoticon